01 April 2008

Berat
Berat suatu benda dalam fisika didefenisikan dengan massa suatu benda dikalikan percepatan gravitasi

w = m x g
dimana w adalah berat (satuan Newton/ N)
m adalah massa (satuan kg)
dan g adalah percepatan gravitasi (dibumi besarnya sekitar 9,8 m/s2)

sedangkan massa suatu benda dapat diukur dengan alat ukur baik berupa timbangan dsb.

Jadi harus dibedakan antara berat dan massa

Massa jenis adalah penentuan massa benda per satuan volume
Sedangkan berat jenis adalah perbandingan relatif antara massa jenis sebuah zat dengan massa jenis air murni. Air murni bermassa jenis 1 g/cm³ atau 1000 kg/m³.
misalnya suatu benda massa jenisnya 2gr/cm3, maka berat jenis nya adalah 2/1 = 2
(berat jenis tidak punya satuan)

Tidak ada komentar: